peoplepill id: sasongko-widjanarko
SW
Indonesia
2 views today
3 views this week
Sasongko Widjanarko
Indonesian actor

Sasongko Widjanarko

The basics

Quick Facts

The details (from wikipedia)

Biography

Sasongko Widjanarko atau dikenal sebagai Mang Saswi, Kang Saswi, atau Sas Widjanarko (lahir12 Januari 1972; umur 47 tahun) adalah seorang aktor berkebangsaan Indonesia. Saat ini ia dikenal sebagai co-host acara Ini Talkshow (dan acara-acara spin-off-nya) di NET., terutama dengan gimmick memparodikan lagu-lagu terkenal menjadi lagu bertema makanan. Kang Saswi lahir di Bandung, dan berdarah Sunda.

Filmografi

Film

TahunJudulPeranCatatan
2000Petualangan SherinaPenculik
2005Untuk RenaPreman pasar
2016Komedi Gokil 2Tommy
2017Moon Cake StoryJaka
2018Hongkong KasarungMang Saswi

Sinetron

TahunJudulPeranCatatan
1991-1992Kedasih
2015Kelas InternasionalMang SaswiBintang tamu
Episode "Kelas Asmara Saswi"
2017The EastDirinya sendiriBintang tamu
Episode 9 Juli 2017

Acara televisi

TahunJudulPeranCatatan
1998ReaksiDirinya sendiriHost
Segmen "Kutang (Kupas Bintang)" dan "Kumis (Kupas Misteri)"
2014-sekarangIni TalkshowDirinya sendiriOm/Mamang-nya Sule
2014-sekarangIni SahurDirinya sendiriOm/Mamang-nya Sule
2015Celebrity Lipsync CombatDirinya sendiriPeserta
Episode 5 Mei 2015 dan 29 Agustus 2015
2017Waktu Indonesia BercandaDirinya sendiriBintang tamu
Episode 8 Januari 2017
2017RisalahDirinya sendiriCast tetap
2019-sekarangOK FoodDirinya SendiriPresenter
Menggantikan Peppy sebagai Pembawa Acara
The contents of this page are sourced from Wikipedia article. The contents are available under the CC BY-SA 4.0 license.
Lists
Sasongko Widjanarko is in following lists
comments so far.
Comments
From our partners
Sponsored
Credits
References and sources
Sasongko Widjanarko
arrow-left arrow-right instagram whatsapp myspace quora soundcloud spotify tumblr vk website youtube pandora tunein iheart itunes