Rahmat Adianto (lahir di Jakarta, 12 April 1990; umur 27 tahun) adalah salah satu pemain bulu tangkis Ganda Putra Indonesia berpasangan dengan Berry Anggriawan.
Prestasi
- 2009 : Runner - up SUNKIST INDONESIA INTERNATIONAL CHALLENGE INDOCOCK DJARUM OPEN 2010 (bersama Andrei Adistia)
- 2010 : Runner - up PROTON Malaysia International Challenge 2010 (Sabah) (bersama Andrei Adistia), Semi final Singapore International Series 2011 (bersama Berry Anggriawan)
- 2011 : Semi final Singapore International Series 2011 (bersama Berry Anggriawan), Perempat Final PROTON Malaysia International Challenge 2011 (bersama Berry Anggriawan)
- 2012 : Perempat final Osaka International Challenge 2012 (bersama Berry Anggriawan), Perempat final SCG Thailand Open 2012 (bersama Berry Anggriawan), Semi final Li-Ning Singapore International Series 2012 (bersama Berry Anggriawan)
Pranala luar
| Artikel bertopik olahragawan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |