Anita Hara

Indonesian actress
The basics

Quick Facts

IntroIndonesian actress
PlacesIndonesia
isActor
Work fieldFilm, TV, Stage & Radio
Gender
Female
Birth29 March 1980, Jakarta, Indonesia
Age44 years
Star signAries
The details

Biography

Anita Hara (lahir di Jakarta, 29 Maret 1980; umur 40 tahun) merupakan seorang aktris dan presenter berkebangsaan Indonesia.

Biografi

Wanita berdarah Batak bermarga Hutapea ini adalah seorang model iklan dan bintang sinetron Indonesia. Ia banyak berakting dengan peran yang protagonis, sehingga cewek lulusan Psikologi Universitas Atmajaya ini tidak begitu 'kontroversial' dalam akting di sinetronnya.

Anita yang kerap tampil seksi ini mengaku masih ingin terus belajar dalam soal akting, termasuk dari teman syutingnya di lokasi.

Dari akting, Anita menjajal dunia presenter. Ia dipercaya untuk membawakan acara infotainment Kasak Kusuk dan acara olahraga balap F1.

Tak hanya dunia akting dan presenter yang ia jajal. Dunia tarik suara pun tak luput dari mimpinya. Pada 2009, ia berencana meluncurkan album perdananya, Dasar Cowok dengan single utama sama dengan judul albumnya. Meski belum resmi rilis, tetapi bintang Suami-Suami Takut Istri ini kerap tampil off air untuk jadi presenter sekaligus menyanyi.

Filmografi

  • Vina Bilang Cinta (2005)
  • Maling Kutang (2009)
  • Arisan Brondong (2010)
  • Tangis Kehidupan Wanita (2018) sebagai Nessy (Eps 27)

Sitkom

  • Security 66

Model Video Klip

  • Kejujuran Hati (Kerispatih)

Presenter

  • Seger Bener (SCTV)
  • I-Gosip News (Trans 7)
  • Kasak Kusuk (SCTV)
  • F1 (Global TV)
  • Selebriti Nginep (B-Channel)

Iklan

The contents of this page are sourced from Wikipedia article on 23 Jul 2020. The contents are available under the CC BY-SA 4.0 license.